Tuesday, December 2, 2014

Kursus Membuat Aroma Therapi Cair

Kursus Membuat Aroma Therapi Cair


Apa pengertian dari Aroma Therapi Cair ?
Aroma terapi cair adalah Cara pembuatan minyak yang terdiri dari beberapa bahan untuk dicampurkan sehingga akan menimbulkan aroma therapy yang khas.
Berikut berbagai macam bentuk aroma terapi cair yang dapat dengan mudah dilakukan diantaranya :
Ø Minyak essensial aroma terapi
Ø Minyak pijat
Ø Massage Oil
Minyak atsiri adalah esensi aromatik disuling dari sumber botani tunggal dan terkenal untuk obat penenang, merangsang dan analgesik sifat mereka. Mereka memiliki banyak kegunaan terapi yang berbeda.
Beberapa tetes di kamar mandi, untuk inhalasi, atau ditambahkan ke krim dan lotion bisa sangat menyenangkan, namun penggunaan paling santai dan terapi adalah melalui pijat aromaterapi.
Cari rasa dan aromanya bisa anda pilih sesuai dengan wangi atau aroma kesukaan anda, ada yang jasmine, rose, orange, lemon, lavender, dan juga banyak aroma yang lainnya. Pilihlah sesuai kebutuhan mod anda.
Apakah anda berminat mengikuti kursus membuat Aroma terapi cair?
Kursus Membuat Aroma terapi cair sangatlah mudah, dengan menyiapkan beberapa bahan seperti : bahan aktif, bahan pelengkap dan bahan pendukung lainnya. Alat –alatnya pun sederhana loh, tanpa menggunakan peralatan mahal ataupun mesin dan hanya menggunakan peralatan manual yang sederhana dan murah seperti gelas ukur, ember kecil, pengaduk, timbangan dan kemasan.
Jika anda berminat menjadi seorang pengusaha dibidang produk kosmetik atau anda seorang wirausaha yang ingin membuat produk sendiri?
Silahkan memperlajari website saya di www.MatahariCourse.com
Karena kami memiliki ratusan materi yang berkualitas untuk dipelajari dan dijadikan sebagai produk usaha anda.
Info lebih lanjut dapat anda menghubungi ke nomor HP : 081 5502 6593
Dapatkan segera paket-paket usaha yang menarik dan special.

Jangan lupa subscribe dan bagikan ke teman anda.
Untuk Materi Kursus Kosmetik & Spa Lainya Klik Dibawah Ini
http://www.mataharicourse.com/materi-kursus/mebuat-kosmetik-dan-spa

No comments:

Post a Comment